Mohon tunggu...
Charity Serepina Sihotang
Charity Serepina Sihotang Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswa

Mahasiswa yang menulis untuk keperluan akademik tugas kuliah

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Menjaga Kesehatan dalam Memiliki Kemampuan Awal Bela Negara

14 Januari 2021   21:24 Diperbarui: 14 Januari 2021   23:20 3411
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
tribratanews.polri.go.id

Bela negara merupakan sebuah konsep dalam kepentingan mempertahankan eksistensi negara yang disusun oleh perangkat perundangan dan petinggi suatu negara tentang patriotisme seseorang, suatu kelompok atau seluruh komponen dari suatu negara.

Konsep ini secara fisik berarti usaha pertahanan menghadapi serangan fisik atau agresi dari pihak atas ancaman terhadap keberadaan negara tersebut. Secara non-fisik konsep ini diartikan sebagai upaya turut serta dalam memajukan bangsa dan negara melalui pendidikan, moral, sosial maupun peningkatan kesejahteraan orang-orang yang menyusun bangsa tersebut. Pihak-pihak yang berhak dan wajib dalam upaya pembelaan negara dapat dilihat pada UUD 1945 Pasal 27 ayat (3).  

UUD 1945 Pasal 27 ayat (3) mengamanatkan bahwa “Setiap warga negara berhak dan wajib ikut serta dalam upaya pembelaan negara”.

Sebagai upaya pembelaan negara, perlu dipahami beberapa Nilai Bela Negara, yaitu:

1. Cinta Tanah Air

2. Kesadaran berbangsa & bernegara

3. Yakin akan Pancasila sebagai ideologi negara

4. Rela berkorban untuk bangsa & negara

5. Memiliki kemampuan awal bela negara

Penting bagi warga negara untuk memiliki kemampuan awal bela negara. Melihat kondisi pandemi Covid-19 yang melanda secara global termasuk Indonesia, maka Warga Negara Indonesia perlu menjaga kesehatan sebagai salah satu indikator nilai memiliki kemampuan awal bela negara. Langkah-langkah yang dapat dilakukan untuk menjaga kesehatan di masa pandemi adalah:

1. Mengikuti Program Pemerintah

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun