3.3.a.9. Aksi Nyata - Modul 3.3
Â
CGP ANGKATAN-7-Kab.TRENGGALEK-CHANDRA RAHAYUNING TIYAS-MODUL 3.3-Aksi Nyata Pengelolaan Program Yang Berdampak Positif Pada Murid
"Perubahan tidak dapat dimulai dari atas. Semuanya berawal dan berakhir dari guru. Jangan menunggu aba-aba, jangan menunggu perintah. Ambillah langkah pertama."
- Nadiem Makarim-
Tujuan Pembelajaran Khusus:Â
- CGP dapat menjalankan tahapan B (Buat Pertanyaan) & A (Ambil Pelajaran) berdasarkan model prakarsa perubahan B-A-G-J-A yang telah dibuat sebelumnya pada tahapan Demonstrasi Kontekstual dalam sebuah aksi nyata.
- CGP membuat dokumentasi pelaksanaan tahapan yang telah dijalankan tersebut.
" Program SAPANSE Â ALA B'THREE"
PRAKARSA PERUBAHAN
Menguatkan ketrampilan murid dalam mewujudkan kreatifitas melalui praktik langsung dalam mengembangkan Produk Kreatif dan Kewirausahaan sekaligus siswa dapat menerapkan hard skill serta soft skill mereka dalam Berkarya,berkreasi ,berinovasi , Sebagai apresiasi dalam mengimplementasikannya Program "Kokulikuler" melalui " Program SAPANSE ALA B'THREE"
TUJUAN PROGRAM /LATAR BELAKANG PROGRAM
Mengembangkan Produk Kreatif dan Kewirausahaan sekaligus murid SMK dapat praktik untuk menerapkan serta memotivasi murid dalam minat mewujudkan minat hard skill serta soft skill dan siap bersaing dalam DU/DI dan siap bekerja serta berwirausaha, mereka dalam Berkarya,berkreasi ,berinovasi melalui mata Pelajaran Pastry Bakery dengan memanfaatkan bahan -bahan lokal yang ada didaerah Trenggalek serta mewujudkan student agency/kepemimpinan murid.
CATATAN REFLEKSI MENGGUNAKANÂ
4 P ( Pristiwa,Perasaan,Pembelajaran dan Penerapan)Â
B-uat Pelajaran
- PeristiwaÂ
"SAPANSE ALA B'3"(Sarapan Pagi yang menumbuhkan murid untuk berkarya,berkreasi dan berinovasi )adalah program untuk mewujudkan kegiataan Kokulikuler yang bertujuan mengembangkan mata pelajaran Produk Kreatif dan Kewirausahaan sekaligus siswa dapat praktik untuk menerapkan serta mewujudkan hard skill serta soft skill mereka yang diintegrasikan juga pada mata pelajaran produk pastry dan bakery sehingga murid bisa menumbuhkan jiwa kewirausahaan dengan memanfaatkan bahan lokal yang ada didaerahnnya.Strategi awal yang saya lakukan adalah melakukan kolaborasi dengan Bapak Kepala Sekolah, Rekan Sejawat ,Rekan guru untuk meminta saran /masukan terkait hal-hal yang menumbuhkan semangat murid untuk melatih keterampilan dan mengembangkan pengetahuan pada mata pelajaran produk kreatif dan kewirausahaan .Yang saya lakukan mengguatkan ide dalam pembuatan program, kemudian saya menggali informasi sebanyak-banyaknnya terkait minat murid agar program ini bisa berjalan dengan baik.Aksi nyata didapatkan atas kesepakatan semua warga sekolah karena program ini melatih keterampilan dan mengembangkam pengetahuan melalui program Kokulikuler.
- PerasaanÂ
"Perasaan saya ketika melaksankan aksi nyata tahap buat pertannyaan utama adalah sedikit terasa ragu dan cemas dalam hati karena dikhawatirkan kepala sekolag , rekan guru, murid tidak merespon positif pada program ini, Setelah saya berdiskusi dengan Bapak Kepala Sekolah dan rekan sejawat saya sedikit ada rasa bahagia karena bisa mendukung,merespon serta memberikan motivasi pada saya terkait ide pembuatan program kokulikuler "SAPANSE ALA B'3"sebagai kegiatan yang dapat mendukung program kegiatan yang dapat melatih keterampilan dan mengembangkan pengetahuan dalam bidang sesuai kompetensinnya. Begitu juga dengan rekan sejawat guru yang senantiasa merespon positif pada program "SAPANSE ALA B"THREE"
- PembelajaranÂ
Dalam pelaksanaan" Program "SAPANSE ALA B'3"banyak sekali pembelajaran yang saya dapatkan dalam aksi nyata utamannya ketika malalui tahapan buat pertanyaan utama ini adalah pentingnya malakukan diskusi dengan pihak-pihak yang terlibat yaitu Kepala Sekolah dan rekan guru karena dapat berbagi informasi serta berbagi pengalaman dan memberikan saran atau masukkan terkait ide dari pembuatan program ini.Selain ini saya merasa berkesan karena kegiatan saya ini melibatkan murid sehingga murit bisa memberikan suara,pilihan dan kepemilikan misalkan dengan murid menyuarakan pendapatnnya,menentukan pilihan sesuai kreatifitas dan keingginan mereka sesuai minat masing-masing sehingga murid merasa memiliki program yang berguna bagi mereka,Murid lebih bersemangat serta antusias, dalam menumbuhkan student agency/Kepemimpinan pada murid
- PenerapanÂ
Dalam pelaksanaan" Program "SAPANSE ALA B'3" Diharapkan dapat terlearlisasi secara optimal, Segala bentuk tantangan yang ditemui nantinya dapat diminimalisir dengan memanfaatkan 7 aset yang ada disekolah . Semoga program ini dapat berjalan sehingga menumbuhkan jiwa kepemimpinan murid SMK , serta mewujudkan sekolah sehat yang berkelanjutan serta membekali murid supaya memiliki jiwa wirausaha yang nantinnya bisa diaplikasikan bersama masyarakat sekitar.Semoga kekurangan yang ada pada tahap ini bisa nantinya kita evaluasi dan kita benahi sehingga bisa berjalan sesuai dengan target capaian yang diinginkan.
- A-mbil Pelajaran
- PeristiwaÂ
Dalam pelaksanaan" Program "SAPANSE ALA B'3"Merupakan program Ko-kulikuler sekolah dengan memanfaatkan dan mengoptimalkan aset yang ada disekolah.Program ini dibuat karena dilatar belakangi oleh menumbuhkan motivasi dalam berkreasi,berkarya dan berinovasi sehingga murid bisa mengoptimalkan minat dan bakat yang nantinya harapan untuk lulusan SMK siap bersaing dan siap berkarya bersama DU/DI serta menciptakan murid yang siap kerja/berwirausaha dengan memanfaatkan bahan yang ada didaerah masing-masing, serta mewujudkan hard dan soft skil mereka.Dalam peristiwa kali ini saya memberikan pertannyaan terbuka kepada murid dan juga melakukan kegiatan observasi pada murid. Sehingga bisa melihat murid SMK yang antusias dan bahagia untuk mewujudkan program ini karena nantinya akan mewujudkan out put lulusan yang sesuai dengan capaian target visi dan misi sekolah yang diinginkan.
- Perasaan
Dalam pelaksanaan" Program "SAPANSE ALA B'3, Ketika memberikan pertannyaan terbuka dan mengobservasi kegiatan yang selama ini berjalan adalah sangat antusias, senang serta bahagia karena murid bisa merespon secara positif ,tidak hanya itu ternyata murid dalam program ini dapat mengoptimalkan suara,pilihan dan kepemilikan nya sehingga bisa mewujudkan B3 /THREE :Berkarya,berkrasi dan berinovasi .Saya berharap program ini nantinya akan menumbuhkan program -program yang lain dan berkelanjutan sehingga akan membuat seluruh warga sekolah bisa memiliki perasaan yang membanggakan serta terwujudnya student agency .
- Pembelajaran
Dalam pelaksanaan" Program "SAPANSE ALA B'3, Pembelajaran yang saya dapatkan dari tahapan ini : Mampu memaknai dan menerapkan program yang berdampak pada murid , melalui pembuatan program ini saya mengetahui kebutuhan belajar murid sehingga nantinnya menggugah minat murid Mestimulus murid dalam terpenuhinnya hak voice,choice dan ownershipnnya sehingga mereka terlibat aktif dalam proses pembelajaran sehingga jiwa kepemimpinan /student agency /kepemimpinan murid dapat diwujudkan dalam program ini. Mendapatkan dukungan dari seluruh warga sekolah yang nantinnya bisa kita gunakan untuk mengapresiasi murid sehingga program ini akan bisa kita terapkan setiap hari dengan program jangka panjang Pembelajaran langsung dengan difasilitasi media nyata yang murid bisa langsung bisa mengimplemtasikan selain itu juga akan bisa membantu murid dalam pembelajaran akademik maupun non akademik utamannya mapel produktif .
- PenerapanÂ
Dalam pelaksanaan" Program "SAPANSE ALA B'3, Melalui kegiatan memberikan pertannyaan terbuka untuk murid dan mengobservasi kegiatan yang telah berlangsung selama ini diharapkan program yang telah disusun menjadi lebih optimal dan dilaksanakan setiap hari , memaksimalkan murid untuk berkarya,berkreasi dan berinovasi,Sehingga ada keterkaitan kerjasama dengan UP/UNIT PRODUKSI SEKOLAH , serta BKK sehingga akan ada keterhubungan dalam menyiapkkan tenaga kerja yang profesional dibidangnnya.Semoga kedepannya menjadi program yang nantinnya akan membentuk program sekolah sehat dengan memaksimalkan pengelolaan sumber daya/aset yang ada .
Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H