Mohon tunggu...
Christian Evan Chandra
Christian Evan Chandra Mohon Tunggu... Penulis - Narablog

Memiliki kegemaran seputar dunia kuliner, pariwisata, teknologi, motorsport, dan kepenulisan. Saat ini menulis di Kompasiana, Mojok, dan officialcevanideas.wordpress.com. IG: @cevan_321 / Twitter: @official_cevan

Selanjutnya

Tutup

Inovasi Pilihan

Kiprah 47 Tahun Inovasi POLYTRON Memberikan Nilai di Blantika Elektronik Tanah Air

12 Oktober 2022   18:34 Diperbarui: 12 Oktober 2022   18:37 827
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Situs resmi penjualan POLYTRON (foto: POLYTRON)

Mencuci dengan tekanan air yang kecil itu menantang, apalagi melakukannya dengan mesin cuci. Akan tetapi, teknologi Zeropressure di mesin cuci Zeromatic dari POLYTRON memungkinkan hasil cucian tetap bersih. Kita cukup menekan satu tombol untuk mencuci tanpa perlu menentukan kebutuhan air dan mengatur proses pembilasan serta pengeringan. Tersedia pula mode khusus untuk mencuci Hijab.

Mini LED Quantum Smart TV

Mini LED Quantum Smart TV (foto: POLYTRON)
Mini LED Quantum Smart TV (foto: POLYTRON)

POLYTRON menjadi pionir kehadiran televisi pintar yang menggabungkan lampu mini LED dan teknologi quantum dot untuk membuat tampilan lebih cerah, lebih rapat, dan warna hitamnya lebih pekat. Refresh rate-nya juga sudah mencapai 120Hz untuk mendukung permainan dengan konsol kelas atas.

Motor listrik EVO


Motor listrik yang bisa dicas dan diganti baterai sudah ada di pasar, tetapi POLYTRON berevolusi melalui EVO. Baterai pada motor tidak hanya satu, tetapi bisa diisi dua sekaligus untuk jarak tempuh yang lebih jauh. Lampunya sudah menggunakan lampu LED, ada smart key, tersedia port USB untuk mengecas ponsel, dan mode berkendara bisa disesuaikan menurut kebutuhan kecepatan serta jarak tempuh.

Produk-produk di atas menjadi bukti bahwa POLYTRON terus berinovasi pada setiap produknya, merambah berbagai jenis produk yang bisa diproduksi bahkan kini sudah memasuki ke sektor otomotif. Tidak hanya pada produk, POLYTRON juga berinovasi pada proses penjualan dan layanan pascapenjualan.

Situs resmi penjualan POLYTRON (foto: POLYTRON)
Situs resmi penjualan POLYTRON (foto: POLYTRON)

Di sisi penjualan, POLYTRON membuka program cicilan nol persen hingga 24 bulan di situs resminya. Untuk layanan pascapenjualan, POLYTRON membuka service center di berbagai wilayah di Indonesia dan teknisi bisa datang langsung ke rumah untuk produk AC, dispenser, mesin cuci, kulkas, serta TV LED berukuran lebih dari 32 inch.

Televisi POLYTRON dipercaya di armada TransJakarta. Foto: dokpri.
Televisi POLYTRON dipercaya di armada TransJakarta. Foto: dokpri.

Hal inilah yang membuat POLYTRON tidak hanya dipercaya sebagai penyedia peralatan elektronik bagi rumah-rumah di berbagai segmen, tetapi juga meluas ke perkantoran. Tidak sampai di situ, POLYTRON juga diterima di luar negeri termasuk sampai benua Eropa dan mendapatkan berbagai penghargaan bergengsi. Inovasi POLYTRON dalam setiap produknya menghidupi pegawai yang turut memproduksi barang dan konsumen yang menggunakan barang POLYTRON, alias berkontribusi dalam kemajuan bangsa.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun