Mohon tunggu...
Christian Evan Chandra
Christian Evan Chandra Mohon Tunggu... Penulis - Narablog

Memiliki kegemaran seputar dunia kuliner, pariwisata, teknologi, motorsport, dan kepenulisan. Saat ini menulis di Kompasiana, Mojok, dan officialcevanideas.wordpress.com. IG: @cevan_321 / Twitter: @official_cevan

Selanjutnya

Tutup

Nature Pilihan

Menjaga Alam dan Meningkatkan Kesadaran untuk Penanggulangan Bencana

8 September 2019   10:16 Diperbarui: 8 September 2019   11:33 893
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi karhutla, diambil dari Buku Saku Menghadapi Bencana terbitan BNPB

Dalam setahun terakhir, Tanah Air mengalami bencana di berbagai wilayah.

Jumlah kejadian bencana alam sepanjang tahun berjalan 2019 berdasarkan provinsi tempat kejadian menurut data BNPB.
Jumlah kejadian bencana alam sepanjang tahun berjalan 2019 berdasarkan provinsi tempat kejadian menurut data BNPB.

Gempa dan tsunami di Palu, tsunami di Pandeglang, banjir di Sentani, gunung meletus di Halmahera, dan tanah longsor di Bogor adalah sedikit kisah yang membuat kita harus lebih peka terhadap alam.

Tabel kejadian bencana alam di Indonesia sepanjang tahun 2019 menurut data BNPB.
Tabel kejadian bencana alam di Indonesia sepanjang tahun 2019 menurut data BNPB.

Ditambah dengan kejadian lain yang tidak terpublikasi, Indonesia mengalami ribuan bencana alam hanya selama tujuh bulan pertama tahun 2019 ini dan itu merupakan jumlah yang besar.

Sebagian orang mengaitkan hal ini dengan Bumi yang sudah tua dan kata mereka sebentar lagi akan kiamat. Sebagian orang mengaitkan hal ini dengan banyaknya manusia yang melebihi daya dukung Bumi. Sebagian lagi mengaitkan hal ini dengan kemurkaan alam atas tindakan perusakan oleh manusia. Mana yang benar?

Contoh tindakan tidak menyayangi alam

Alih fungsi lahan di Puncak menjadi penginapan dan tempat wisata. Foto merupakan milik garnesia.com.
Alih fungsi lahan di Puncak menjadi penginapan dan tempat wisata. Foto merupakan milik garnesia.com.

Kawasan Puncak, Jawa Barat, adalah salah satu contoh yang paling simpel. Ketika saya berkunjung tahun lalu, terbentang ruas jalan yang longsor cukup parah sehingga hanya satu dari dua lajur yang bisa digunakan. Udaranya yang dulu terkenal sejuk juga terasa panas. Wajar saja, setiap akhir pekan Puncak selalu dipadati banyak orang dan kendaraannya untuk melepas penat. 

Lahan hijau pun beralih fungsi menjadi tempat wisata, tempat makan, dan penginapan, bahkan tebing gunung pun ditempel konstruksi dan dinding bangunan. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun