Mohon tunggu...
Yos Mo
Yos Mo Mohon Tunggu... Editor - Tourism worker until 2010; Digipreneur since 2010

you can contact me at bolafanatik(at)Gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Raket Pilihan

Rapor Pemain Putri Indonesia Juara Badminton Asia Team Championships 2022

20 Februari 2022   12:53 Diperbarui: 20 Februari 2022   19:13 1476
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gregoria Mariska Tunjung/foto: PBSI.org

Regu putri Indonesia secara luar biasa sukses menjadi juara Badminton Asia Team Championships 2022. Tim putri Indonesia di final menang 3-1 atas Korea Selatan.

Ini adalah gelar juara pertama regu putri Indonesia di ajang Badminton Asia Team Championship. Prestasi terbaik sebelumnya adalah mencapai semifinal tahun 2018.

Keberhasilan tim putri Indonesia menjadi juara melebihi ekspektasi, karena hampir semua pemain dalam skuad belum pernah tampil di ajang beregu internasional.

Diperkuat pemain-pemain muda, performa regu putri Indonesia sangat impresif, tak terkalahkan sejak fase grup BATC 2022.

Regu putri Indonesia di babak grup menang 4-1 atas Hong Kong, lalu unggul 5-0 atas Kazakhstan.

Indonesia lanjut menang 3-2 atas Korea Selatan di pertandingan terakhir grup. Kemudian, regu putri Indonesia menang walkover atas Jepang di semifinal.

Ada 11 pemain putri Indonesia yang masuk skuad juara di Badminton Asia Team Championships 2022. Berikut rapor masing-masing pemain di ajang ini.

Gregoria Mariska Tunjung

Pemain yang akrab disapa Jorji ini didaulat sebagai kapten, karena paling berpengalaman di tim putri Indonesia. Jorji sudah pernah tampil di BATC tahun 2018 dan 2020.

Gregoria Mariska Tunjung/foto: PBSI.org
Gregoria Mariska Tunjung/foto: PBSI.org

Jorji mampu mengemban tugasnya sebagai kapten tim dengan sempurna. Dia selalu menyumbang poin bagi Indonesia, tak terkalahkan di fase grup. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Raket Selengkapnya
Lihat Raket Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun