Mohon tunggu...
Celestine Patterson
Celestine Patterson Mohon Tunggu... Hoteliers - Hotelier: Hotel Management

🍎Hotelier's Story : Pernak-Pernik Dunia Hospitality (Galuh Patria, 2021). Warna-Warni Berkarir Di Dunia Hospitality (Galuh Patria, 2022). Serba-Serbi Dunia Perhotelan by CL Patterson dkk (Galuh Patria, 2023). Admin of Hotelier Writers Community (9 June 2023 - present)

Selanjutnya

Tutup

Worklife Artikel Utama

Kartu Nama Dahulu vs Kini, Dipandang Jarang, Dibuang Sayang

13 Mei 2021   21:25 Diperbarui: 14 Mei 2021   10:08 1369
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Selain dilengkapi situs website melalui QR code perusahaan, kartu nama dilengkapi media sosial: Linkedin, Facebook, Twitter, Instagram dan tentu saja nomor Whatsapp.

Beberapa pelanggan mencantumkan foto pada kartu nama. Boleh-boleh saja asalkan kartu nama tidak penuh karena banyaknya informasi.

QR code akses langsung terhubung menuju situs website perusahaan yang memungkinkan segala informasi didapat secara lengkap dan cepat.

Dahulu, seorang pebisnis masih direpotkan oleh bawaan album berisi kartu nama ketika melakukan perjalanan dinas.

Pada akhirnya, kartu-kartu tersebut hanya tumpukan kartu nama dalam boks.

Dahulu pebisnis masih direpotkan oleh bawaan album kartu nama (Foto; Pixabay)
Dahulu pebisnis masih direpotkan oleh bawaan album kartu nama (Foto; Pixabay)

Pergantian zaman memang sangat cepat. Dahulu suatu kebanggaan, menyimpan kartu nama dalam tumpukan boks. Semakin penuh berderet-deret pertanda aktif bertemu pelanggan.

Kartu nama bertujuan mengenalkan nama, jabatan, dan data kita terhadap mitra bisnis, pelanggan, kolega. Karenanya Anda akan dikenal baik bila data dalam media selalu valid.

Kartu nama kertas kelak akan tersingkir karena sistem business card daring yang penyebarannya semakin mudah dan cepat. Disamping melalui Whatsapp yang mempercepat unggahan.

Belum lagi menjamurnya aplikasi card reader khusus kartu nama. Walau berbayar tapi simpel, cepat dan akurat.

Demikian dampak teknologi terhadap perkembangan zaman meski hanya menyoal kartu nama.

Deretan kartu nama itu sekarang memang dipandang jarang namun dibuang sayang.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Worklife Selengkapnya
Lihat Worklife Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun