Kritikan Safee Sali memperlihatkan kekhawatiran akan menurunnya prestasi sepakbola Malaysia dan perbandingan dengan negara tetangga, Indonesia, yang semakin menunjukkan kemajuan.
Dibandingkan dengan Indonesia yang berhasil mengalahkan Vietnam dan semakin mendekati lolos ke babak berikutnya, Safee Sali menilai bahwa pemain naturalisasi Indonesia lebih produktif dan memberikan dampak positif bagi timnas.
Sebaliknya, pemain naturalisasi Malaysia dinilai hanya membawa masalah.
Oleh karena itu, Safee menyerukan agar FAM lebih bijak dalam pengelolaan tim dan mencari seseorang yang lebih kompeten dalam mengembangkan sepakbola Malaysia.
Kritikan Safee Sali ini merupakan ungkapkan kekecewaan dan keprihatinan atas kondisi Timnas Malaysia saat ini.
Source: YouTube Datuk Sports
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H