[caption caption="Ilustrasi. http://www.drdeborahmd.com"][/caption]
#1
Tidur nyenyakku
Bermandikan rembulan
Penuh senyuman
Â
#2
Mimpi indahku
Bertaburan bebintang
Mabuk kepayang
Â
#3
Bangun pagiku
Berselimutkan fajar
Tak ingin pulang
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!