Mohon tunggu...
Catherine PresiliaGunawan
Catherine PresiliaGunawan Mohon Tunggu... Lainnya - UAJY Communication 2018

Belajar menulis yuk!

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Media Analog VS Media Digital

13 September 2020   13:03 Diperbarui: 14 September 2020   15:28 527
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

4 cara untuk membuat daftar dalam tulisan digital: 

1. Membuat semua item secara konsisten, misalnya jika subjudul  dibuat dengan angka selanjutnya juga dengan menggunakan angka bukan dengan huruf.

2. Membuat setiap item selaras atau serupa secara tata bahasa, misalnya membuat kalimat sesuai dengan SPOK. 

3. Memperhatikan tanda baca.  

4. Hindari penggunaan daftar yang berlebihan, gunakan daftar-daftar yang penting.  

11. Tools and Technology: The Medium is the Message (Alat dan Teknologi: Medium adalah pesannya) 

cerdasmedia-5f5db5f7d541df64e340abf3.jpg
cerdasmedia-5f5db5f7d541df64e340abf3.jpg
Sumber: Tunasilmu.com

Media atau sebuah medium tidak boleh kita kesampingkan, justru pemilihan media yang tepat akan memberikan dampak positif kepada penulis digital. Terdapat empat alat yang dapat digunakan untuk mempermudah penyampaian pesan, yaitu video, film flash, photo slideshow, diskusi dan obrolan. 

12. Computer Code: The Building Blocks of Web Pages (Kode komputer: Blok Penyusun Halaman Web) 

Bahasa kode yang paling sering digunakan untuk membuat konten interaktif atau hypertextual adalah HTML (XHTML, atau HTML), XML (eXtensible Hypertext Markup Language) dan CSS (Cascading Style Sheets).  Meskipun banyak penulis digital yang merasa tidak perlu menggunakan kode tersebut, mereka harus tetap mengetahui cara kerja kode dan cara membuat konten Web terlihat di jendela browser. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun