Mohon tunggu...
Casmudi
Casmudi Mohon Tunggu... Full Time Blogger - Seorang bapak dengan satu anak remaja.

Travel and Lifestyle Blogger I Kompasianer Bali I Danone Blogger Academy 3 I Finalis Bisnis Indonesia Writing Contest 2015 dan 2019 I Netizen MPR 2018

Selanjutnya

Tutup

Financial Pilihan

Inklusi Keuangan Bank BRI Menyelamatkan Usaha yang Terpuruk karena Pandemi

20 November 2022   09:56 Diperbarui: 20 November 2022   09:59 809
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Beberapa produk palen-palen atau kelontong usaha saya (Sumber: dokumen pribadi) 

Kelima, Bank BRI berkomitmen untuk membantu masyarakat dalam mengembangkan usaha. Oleh sebab itu, Bank BRI menerapkan GCG yang prudent demi menjamin keberlangsungan usaha yang baik.

Dengan adanya alasan-alasan kuat di atas, maka suntikan dana KUR Mikro Bank BRI tersebut bertujuan untuk menambah modal usaha. Tentu, saya juga ingin menjadi seorang  BRILianpreneur, yang bisa membuka usaha sendiri. Serta, bisa membuka lapangan kerja buat banyak orang di masa mendatang.

Perlu diketahui bahwa syarat-syarat untuk mengajukan pinjaman KUR Mikro Bank BRI adalah:

1.       Individu (perorangan) yang melakukan usaha produktif dan layak.

2.       Telah melakukan usaha secara aktif minimal 6 bulan.

3.       Tidak sedang menerima kredit dari perbankan kecuali kredit konsumtif seperti KPR, KKB, dan, Kartu Kredit.

4.       Persyaratan administrasi : Identitas berupa KTP, Kartu Keluarga (KK), dan surat ijin usaha.

Sebagai informasi, maksimal pinjaman KUR Mikro Bank BRI sebesar Rp50 juta. Saya pribadi berniat mengajukan modal usaha sebesar Rp15 juta dengan waktu angsuran kredit selama 1 tahun.

Berbekal berkas lengkap persyaratan untuk pinjaman modal KUR Mikro Bank BRI, yang saya peroleh melalui website resmi Bank BRI dan akun media sosial resmi. Maka, tanggal 16 Nopember 2022 lalu, saya mengajukan pinjaman modal melalui KUR Mikro Bank BRI di Bank BRI Unit Pemogan Denpasar Selatan, Denpasr - Bali. 

Di kantor Bank BRI, saya disambut dengan keramahan oleh Mbak Dian bagian kredit. Saya dan istri mendapatkan informasi lengkap tentang hal-hal yang harus kami lakukan. Setelah, semua berkas yang diperlukan dipegang oleh pihak Bank BRI.

Penting, 1-2 hari lagi, Mbak Dian dan petugas lainnya akan melakukan survei di tempat usaha saya. Hal ini menunjukan bahwa Bank BRI menyalurkan kredit ke pihak yang benar-benar untuk modal usaha.      

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Financial Selengkapnya
Lihat Financial Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun