Inilah akibat negatif yang diterima bila perilaku tidak dapat menjaga lidah dengan baik dari perkataan-perkataan kasar dan tidak menyenangkan hati suami dilakukan. Sejatinya seorang istri dapat mengatakan secara baik-baik kepada suami mereka atas kondisi apapun yang sedang dialaminya.
Sebaliknya, seorang suami pun dapat merasakan kelelahan istrinya dalam melakukan tugas-tugas sebagai ibu, istri, bahkan sebagai pribadi sekalipun. Sehingga suami memiliki kepekaan yang tinggi atas perasaan istrinya. (*)
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!