Jadi yang saya lakukan adalah kegiatan sosialisasi tentang Sosialisasi Peluang Bisnis di Era Zaman Teknologi dan Perkembangan UMKM warga RT 1 RW 10 serta melakukan pelatihan pembuatan produk untuk warga agar membantu perekonomian para warga dan membuka wawasan para warga akan pentingnya teknologi untuk kegiatan perekonomian terutama jual beli.
SIMPULAN
Jadi langkah dari kegiatan ini yakni mensosialisasikan Peluang Bisnis di Era Zaman Teknologi setelah itu melakukan pelatihan pembuatan salad untuk usaha warga agar membantu perekonomian para warga.
UCAPAN TERIMA KASIH
Terima kasih kepada ketua RT dan ketua RW yang sudah mengizinkan saya melakukan kegiatan KKN di RT 1 RW 10 dan tidak lain juga kepada masyarakat sekitar yang mau membantu kegiatan ini agar berjalan dengan baik dan benar sesuai target dari mahasiswa (saya sendiri)
DAFTAR PUSTAKA
Daftar pustaka ditulis dengan mengikuti tata tulis sebagai berikut:
https://sis.binus.ac.id/2019/10/25/peluang-bisnis-di-era-revolusi-industri-4-0/
https://www.jurnal.id/id/blog/strategi-bisnis-untuk-bersaing-di-era-digital/