Mohon tunggu...
Adi Cahyo
Adi Cahyo Mohon Tunggu... -

aku adalah apa yang aku pikirkan,jika aku berfikir aku akan menjadi orang baik..maka ya itu lah aku...

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Desaku

1 Desember 2011   13:23 Diperbarui: 25 Juni 2015   22:57 58
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

kicau burung bernyanyi menyambut pagi

petani dengan membawa cangkul berjalan beriringan menuju ladang

anak anak dengan riang berlari

pengembala kerbau bermain suling di tengah sawah.

ah itu dulu..

......

kini

desa ku telah berubah.

Zaman kah yang merubahnya

Manusia kah yang merubahnya

Atau budaya asing yang merubahnya melalui media

.....

Desa ku telah berubah

Penduduknya banyak yang hijrah

Anak-anak tidak lagi ke surau selepas sore

Anak-anak tidak bermain bersama

Memandikan kerbau,

Bermain petak umpat,

Atau permainan tradisional lainnya

.........

Desaku telah berubah

Kini anak sibuk dengan dunia sendiri

Bermain main modern

tidak ada rasa kebersamaan lagi.

Yang ada hanya keegoisan masing-masing.

Desaku telah berubah…..

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun