Misalnya pada single "Cardigan", dalam video musiknya Swift mengenakan oversized cardigan rajut. Banyak orang terinspirasi dengan gaya yang dikenakan Swift, hingga sempat menjadi pencarian teratas Google.
DAFTAR PUSTAKA
Billboard. (2014, November 4). Taylor Swift's career timeline: from 'Tim McGraw' to '1989'. Billboard.com. Diakses dari https://www.billboard.com/photos/6221976/taylor-swift-career-timeline-photo-gallery
Ray, M. (2020, Juli 24). Taylor Swift. Encyclopdia Britannica. Diakses dari https://www.britannica.com/biography/Taylor-Swift
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H