Mohon tunggu...
Amanda Syabilla Putri
Amanda Syabilla Putri Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa aktif Ilmu Komunikasi

College Student

Selanjutnya

Tutup

Financial Pilihan

Pedagang Kecil Pasar Pagi di Villa Gading Harapan Terpukul Omzet Turun pada Bulan Ramadan

23 Maret 2024   08:04 Diperbarui: 23 Maret 2024   23:36 304
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

KAB. BEKASI - Sejumlah bahan pangan di Pasar Pagi Villa Gading Harapan, Kecamatan Babelan, Bekasi Utara, mengalami kenaikan harga yang signifikan sejak bulan Ramadan.

Seorang Pedagang bernama Tegar menyebut, sejumlah bahan pangan yang mengalami kenaikan misalnya beras, telur, dan ayam.  

"Beras seliter Rp 13.000, sebelumnya Rp 10.000, naik Rp 3.000,"Kata Tegar kepada penulis di lokasi, Sabtu (23/3/2024).

"Telur satu kilo Rp 28.000 sekarang Rp 34.000, Pas Ramadan pertama-pertama itu hampir Rp 36.000, terus turun menjadi Rp 34.000" imbuhnya.

Ayam Perekor mengalami kenaikan Rp 50.000, sebelumnya Rp 38.000, Saat ini mengalami kenaikan Rp 12.000.

Menurut Tegar, kenaikan harga bahan pangan tersebut tidak membuat dia merugi

Hanya saja, omzet pendapatnya mengalami penurunan hingga mencapai 30 persen.

Pasalnya, para pembeli memilih mengurangi jumlah minimal belanja atau porsi pembeliannya, lanjut Tegar.

"Jadi pembeli, mengurangi porsi belanja, misalnya 1 kilogram menjadi setengah," Jelas Tegar

Hal itu dirasakan langsung oleh salah seorang pembeli bernama Risma.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Financial Selengkapnya
Lihat Financial Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun