Oleh karenanya, tantangan disinformasi dalam pemilu 2024 tidak boleh dianggap enteng. Semuanya harus mau menahan diri untuk tidak terlibat dalam proses pembuatan dan atau penyebaran berita palsu terkait pemilu. Â Sembari menggali akar permasalahan dan merancang solusi yang berfokus pada peningkatan literasi, kerjasama lintas sektor, penegakan hukum dan lain sebagainya. Dengan demikian, kita dapat mengatasi hantu disinformasi serta mampu menghadirkan panggung pemilihan umum yang lebih kuat dan bermartabat.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H