Mohon tunggu...
Nanang Diyanto
Nanang Diyanto Mohon Tunggu... Perawat - Travelling

Perawat yang seneng berkeliling disela rutinitas kerjanya, seneng njepret, seneng kuliner, seneng budaya, seneng landscape, seneng candid, seneng ngampret, seneng dolan ke pesantren tapi bukan santri meski sering mengaku santri wakakakakaka

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Dibalik Suksesnya Datsun Risers Expedition dan Kompasiana Blog Trip (12)

27 Januari 2016   11:49 Diperbarui: 27 Januari 2016   12:15 82
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

"Ini tugas mas.... saya dan rekan saya ditugaskan pimpinan kami, tak ada pilihan lain selain Siaaaap...." kata pak Jasmin.

Dia bangga bisa menjadi salah satu bagian dari kegiatan Datsun Risers Expedition dan Kompasiana Blog Trip ini, dia bisa mengenal para kompasianer dan para risers dari berbagai latar belakang pekerjaan dan keilmuan. Dia juga bangga bisa mengenal khasanah budaya yang disinggahi. Dia juga bangga bisa ikut menikmati destinasi wisata yang disinggahai.

Lamanya perjalanan dan etape dia sikapi dengan sering melakukan komunikasi dengan anak dan keluarganya di sela-sela kegiatan.

Dia juga dituntut bisa berkoordinasi dengan pemangku keamanan di tempat yang dituju maupun yang disinggahi. Mereka dituntut juga laporan secara lesan maupun tertulis kepada atasanya sebagai bukti pertanggunjawaban.

Ketika di tengah lautan ada kabar pengemboman oleh teroris di Jakarta, dia prihatin dan bangga kepada rekan-rekannya sesama aparat keamanan yang dengan waktu singkat bisa mengatasi dan mengungkap peristiwa tersebut.

"Lebih baik mati terhormat, dari pada hidup jadi pecundang mas, itu motto kami....." kata pak Jasmin sambil menghela nafas ketika melihat foto-foto kurban peledakan tersebut dari media sosial.

Foto yang terakhir ini adalah mas Radja dan bang Dale, mereka berdua setia menemani risers yang mengalami penundaan penerbangan karena peningkatan aktifitas gunung Raung. Mereka berdua menemani para risers yang tertunda dan kembali ke hotel. Padahal pagi atau sorenya harus sudah harus kembali lagi ke Balikpapan dengan melewati jalur darat. Masing-masing orang membawa 1 kendaraan dan menyetir seorang diri dengan jangkauan lebih 700 km. Tanggung jawab mereka luar biasa, tugas yang mereka emban menggambarkan luar biasanya kesiapan event penyelenggaraan ini.

Luar biasa saya ucapkan terima kasih kepada semua kru dan panitia yang telah luar biasa dalam penyelenggaraan, yang telah luar biasan menjalin persaudaraan dan komunikasi. Luar biasa mereka tidak kenal lelah terus melayani dan bekerja sesuai tanggung jawabnya masing-masing. Datsun Risers Expedition dan Kompasiana Blog Trip tidak main-main, diselenggarakan dengan harapan sukses kegiatan dan sukses penyelenggaraan.

"Luar Biasa"

 

*) salam njperet
*) salam njalan-njalan

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun