Mohon tunggu...
Eko Nurhuda
Eko Nurhuda Mohon Tunggu... Penulis - Pekerja Serabutan

Peminat sejarah dan penikmat sepak bola. Tulisannya pernah dimuat di Tabloid BOLA, BOLAVaganza, FourFourTwo Indonesia, detikSport, juga Jambi Ekspres, Telusuri.id dan Mojok.co. Sempat pula menelurkan beberapa buku seputar blog-internet. Kini berkecimpung di dunia novel online dan digital self-publishing.

Selanjutnya

Tutup

Bola Artikel Utama

Utak-atik Peluang Indonesia di Piala Dunia U-17 2023

14 November 2023   07:07 Diperbarui: 15 November 2023   11:27 1174
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Arkhan Kaka dijepit para pemain Panama di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Senin (13/11/2023). (Foto: LOC WCU17/FAL)

Dalam kondisi ini, nasib Indonesia tergantung pada hasil-hasil pertandingan lain. Dari Grup B hingga Grup F, semuanya bakal turut menentukan kelanjutan kiprah Garuda Muda.

Bakal jadi bencana bagi Indonesia jika ternyata malah Panama yang mengalahkan Ekuador. Sebab raihan poin penuh membuat Juan Jimenez, cs. mengoleksi total poin 4.

Artinya akan ada tiga tim di Grup A yang berpoin 4: Ekuador, Panama, Maroko. Tidak peduli siapa di atas siapa di antara ketiga tim tersebut, yang jelas Indonesia dipastikan menempati peringkat keempat alias tersingkir.  

Maka, kemenangan atas Maroko adalah harga mati bagi Indonesia. Hanya ini cara yang bisa memastikan satu tempat bagi Indonesia di 16 besar.

Tidak peduli Maroko adalah runner-up Piala Afrika U-17 yang baru saja berlalu. Tidak peduli dalam skuad mereka ada sederet pemain muda klub-klub top Eropa.

Jujur saja, belum apa-apa saya sudah deg-degan sendiri. Meski demikian, andai Indonesia gagal lolos pun saya tak bakal kecewa. Suer!

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun