Mohon tunggu...
Bugi Kabul Sumirat
Bugi Kabul Sumirat Mohon Tunggu... Seniman - author, editor, blogger, storyteller, dan peneliti di BRIN

panggil saja Kang Bugi. Suka nulis, suka ngevlog, suka ndongeng bareng si Otan atau si Zaki - https://dongengsiotan.wordpress.com. 📝: bugisumirat@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Ramadan Pilihan

Menikmati sahur tanpa ribet, cukup roti bakar dan kopi espresso buatan sendiri

13 Mei 2019   23:35 Diperbarui: 13 Mei 2019   23:42 31
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Roti siap - tinggal diberi sentuhan akhir (dokpri)
Roti siap - tinggal diberi sentuhan akhir (dokpri)
6. Beri sedikit kental manis di bagian atasnya, setelah sebelumnya roti bakar tersebut di bagi dua.

Siap disantap (dokpri)
Siap disantap (dokpri)
7. Roti bakar meisyes ala @Kang Bugi siap dihidangkan.

Kopi Espresso Panyabungan (dokpri)
Kopi Espresso Panyabungan (dokpri)
Wangi roti bakar yang bercampur aroma roti pandan sungguh menggugah selera. Terlebih roti bakar tersebut disantap dengan iringan kopi espresso buatan sendiri, sungguh nikmat yang luar biasa. Nikmat mana lagi yang engkau dustakan.

Menu sahur sudah siap untuk dinikmati, mudah dan cepat menyiapkannya, tidak ribet dan sunahnyapun terpenuhi. 

Selamat sahur.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ramadan Selengkapnya
Lihat Ramadan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun