Mohon tunggu...
Budi kenzin
Budi kenzin Mohon Tunggu... Buruh - Manusia Biasa

Bukan suasana yang harus diganti, tapi hati yang harus diperbaiki. Hati yang hidup menghidupkan suasana.

Selanjutnya

Tutup

Hobby Pilihan

Proses Membuat Buku

21 Oktober 2020   06:54 Diperbarui: 21 Oktober 2020   07:13 93
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Hobi. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Rawpixel

* Pengumpulan Bahan Bahan
Tulisan yang tersebar lewat berbagai media baik di media sosial, media online, blog, website dikumpulkan dalam satu file. Pengumpulan tulisan tersebut di pilah sesuai tema yang akan di angkat menjadi sebuah buku. Termasuk jika pembuatan buku berdasar dari rujukan sebuah buku orang lain, maka tetap harus dikumpulkan sebagai bahan. 

*Membuat Outline dan Dimuat Menjadi Naskah Utuh

Setelah proses pengumpulan bahan selesai berikutnya membuat outline (kerangka tulisan). Outline akan memudahkan dalam penulisan karena apa yang akan ditulis sudah masuk dalam kerangka. Outline juga berfungsi memberi batasan dari setiap tema yang ditulis sehingga tidak melebar kemana-mana.

Bahan-bahan yang terkumpul kemudian dimuat dalam outline menjadi bagian-bagian bab dan sub bab. Dengan tersusun dalam outline akan mempermudah menulis sesuai tema. Akan tetapi outline tidak perlu dibuat jika pengumpulan bahan tulisan berupa tulisan-tulisan hikmah yang tidak harus berurutan dan bahan bahan tersebut bisa langsung di muat dalam naskah buku. 

Semua bahan yang telah tersusun dalam outline, tahap selanjutnya adalah memuat bahan tersebut menjadi padu dalam sebuah naskah utuh untuk dikirim ke penerbit. Proses ini disebut juga sebagai proses memulai menulis jika belum ada bahan terkumpul. 

* Proses Pengeditan

Sebelum naskah dikirim ke penerbit. Terlebih dahulu dilakukan editing akhir. Paling penting adalah editing pesan. Editing ini bertujuan untuk memastikan pesan dalam sebuah buku tersampaikan. Kemudian editing yang bersifat tehnis tetap dikerjakan walaupun setelah masuk Redaksi di penerbit ada editing tehnis. 

*Menentukan Judul

Naskah yang sudah selesai editing, sesuai isi dan pesan yang ingin disampaikan. Proses berikutnya menentukan judul yang menarik sesuai tema dan isi buku tersebut. Judul bisa dibuat di bagian akhir agar lebih mudah menulis setiap bagian dan agar tidak mengganggu konsentrasi menulis. Tema buku  yang ditetapkan mempermudah dalam pembuatan judul. 

Menentukan judul buku agar menarik bisa dilakukan dengan cara membaca judul-judul buku best seller atau semua judul buku yang ditulis oleh penulis terkenal. Cara tersebut dapat menginspirasi penulis dalam membuat judul. 

*Membuat Cover

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun