Mohon tunggu...
Budi idris
Budi idris Mohon Tunggu... Guru - Guru, Penulis Buku, Blogger inspiratif

Dengan tulisan mari berkarya dan berprestasi

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Ucapan Gus Miftah Terhadap Pedagang Tuai Kontroversi Akan Munculkan Cinderella Efek

4 Desember 2024   00:23 Diperbarui: 4 Desember 2024   00:42 161
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Cinderella Efek merupakan reaksi dukungan kepada orang yang dihina dan direndahkan.

Wujud Cinderella Efek bermacam-macam mungkin yang paling sederhana masyarakat akan mendoakan si Bapak pedagang hidupnya menjadi lebih baik.

Bisa juga nanti akan ada orang-orang yang menyumbang secara langsung seperti memberikan hadiah uang dan sebagainya.

Mungkin juga si Bapak akan diberangkatkan umrah dan didanai oleh orang-orang yang tak terduga sebelumnya.

Kebudayaan masyakarat kita memang tidak membenarkan siapapun melakukan penghinaan.

Jika hal itu terjadi jiwa semangat gotong royong akan muncul dengan sendirinya untuk mengecam pelaku penghinaan tersebut.

Begitu juga sebaliknya akan berusaha mengangkat derajat orang yang dihina tersebut.

Semoga kejadian ini menjadi pelajaran bagi kita semua agar berhati-hati dalam bicara terlebih bagi para tokoh publik seperti penceramah.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun