Mohon tunggu...
Budi idris
Budi idris Mohon Tunggu... Guru - Guru, Penulis Buku, Blogger inspiratif

Dengan tulisan mari berkarya dan berprestasi

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Manajemen Waktu Penentu Keberhasilan Siswa di Masa Depan, Bagaimana Melatihnya?

22 Februari 2023   00:32 Diperbarui: 22 Februari 2023   00:33 474
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Jika kita tidak menunda-nunda pekerjaan maka keberhasilan akan datang kepada kita, begitu juga anak-anak didik disekolah yang terbiasa mengerjakan tugas tanpa menunda-nunda pastinya akan berhasil dikemudian hari.

Menananamkan kebiasaan pada diri kita dan siswa di sekolah untuk tidak menunda-nunda pekerjaan menjadi salah satu langkah tepat untuk menuju keberhasilan.

4. Jaga Kesehatan

Menjaga kesehatan menjadi elemen penting dalam manajemen waktu, hanya orang sehat yang memiliki waktu yang baik.

Dengan sehat seseorang akan mampu mengerjakan banyak hal dan orang sehat akan bisa meraih cita-cita yang di impikan.

Maka menjaga kesehatan sangat penting dengan cara membiasakan anak didik atau siswa kita untuk selalu berolahraga. 

Anak usia sekolah harus memiliki olahraga yang disenangi dengan tujuan agar anak terbiasa menjaga kesehatan dengan berolahraga.

Menjaga kesehatan juga bisa dilakukan dengan tidak merokok, tidak tidur larut malam, menjaga pola makan dan menjauhi segala hal yang berbahaya untuk kesehatan.

Orang sehat akan mampu mengatur waktu dengan baik, maka kesuksesan akan mudah untuk di raih.

5. Disiplin Hidup

Tepat waktu dan melakukan rutinitas dengan disiplin akan menjadi salah satu pembelajaran memanajemen waktu dengan baik.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun