Mengenalkan konstitusi sejak dini sangat sulit namun memulai dengan hal-hal kecil akan jauh lebih baik dari pada tidak sama sekali. Seorang anak sebaiknya sudah mengetahui norna yang berlaku sehingga sanksi sosial dari pelanggaran norma akan terhindar dari anak-anak kita.
Undang-undang yang menjadi peraturan yang dibuat pemerintah. Serta Undang-Undang Dasar 1945 yang dibuat oleh pendiri bangsa yang sudah di revisi sebanyak 4 kali. Harus kita kenalkan kepada seluruh anak-anak Indonesia. Jika dalam urusan akhirat ada kitab suci sebagai panduan. Maka urusan dunia dalam bernegara ada Konstitusi sebagai pedomannya.
Salam literasi, semangat mengenalkan konstitusi....
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H