Mohon tunggu...
muhamad ichwan
muhamad ichwan Mohon Tunggu... Karyawan Swasta -

Founder of 2 indonesian startup online (BUANA Web Developer, and Tutszilla Browser platform). ☺`MakeLivingByCoding`. buanaweb@gmail.com, http://buanaweb.com/

Selanjutnya

Tutup

Inovasi

3 Tips Basic Online Marketing Dalam Mengembangkan Bisnis Anda

24 Juli 2015   01:49 Diperbarui: 24 Juli 2015   01:49 90
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Bagi Anda yang memiliki website ataupun toko online pasti akan selalu berusaha membuat situs bisnis Anda menjadi semakin maju dan menguntungkan secara finansial. Dalam kaitannya dengan hal ini, perlu benar-benar dipertimbangkan usaha apa yang dapat anda lakukan guna membuat situs bisnis yang anda punya lebih maju dan populer.

Salah satu aspek terpenting adalah dengan memperhatikan kualitas online marketing yang anda terapkan pada bisnis tersebut. Guna mendapatkan kualitas online marketing yang lebih baik, anda perlu menerapkan beberapa cara seperti dibawah ini.

 

 

Fokus Pada Layanan atau Produk

Tips yang pertama online marketing berkualitas adalah dengan berfokus pada layanan atau produk yang anda berikan. Yang saya maksud disini adalah mengenai fakta bahwa kebanyakan para pebisnis online tidak fokus dalam melakukan online marketing terfokus yang sesuai dengan jenis layanan dan produk yang mereka punya.

Perhatikan Kualitas Konten Website

Tips yang kedua, anda harus benar-benar memperhatikan kualitas konten website yang anda miliki. Semakin sesuai dan menarik konten website tersebut tentu akan meningkatkan trafik pengunjung ke situs anda.

Manfaatkan Social Media

Sudah tentu tips berikutnya mengenai pengaplikasian online marketing terbaik adalah dengan memanfaatkan situs sosial media yang ada diinternet baik itu Facebook, Twitter, dan lain sebagainya guna menjaring lebih banyak fans. Pola pikir yang harus anda terapkan adalah dengan menganggap situs bisnis anda tidak sempurna sehingga anda selalu mencari cara untuk melakukan peningkatan setiap harinya terutama dari segi marketing.

 

sumber informasi : http://buanaweb.com/2015/07/07/3-tips-basic-online-marketing-dalam-mengembangkan-bisnis-anda/

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun