Terdapat media pengawas yang memiliki peran sebagai pengawas media.
Terdapat situs yang membutuhkan kreativitas publik, sehingga bisa konektivitas masyarakat dunia sangat berperan di sini.
Jurnalisme Multimedia
Jurnalisme Multimedia adalah aktivitas jurnalistik berbasis multimedia.Â
Multimedia yang dimaksud ini adalah kombinasi dari tiga atau lebih media, seperti foto, video, audio, dan lain-lain.
Multimedia memiliki tujuan untuk menyajikan berita yang menarik dan informatif.
Seorang jurnalis multimedia juga dituntut untuk memberikan foto, atau video, atau audio yang sifatnya saling melengkapi dan bukan untuk mengulang informasi yang telah dituliskan.Â
Jika ingin menjadi jurnalis multimedia, anda harus:
Tidak hanya menulis, tetapi anda harus menyertakan tiga atau lebih media. Seperti foto, video, atau audio seperti podcast, dan lain-lainnya.
Penulisan jurnalisme multimedia memiliki paket berita yang terintegrasi.Â
Ada beberapa logika multimedia yang harus kita ikuti, yaitu bisa mendekatkan diri dengan buda pengguna.