Pada musim ini  pemain gelandang juga banyak berpartisipasi terutama Moh. Salah yang  merupakan pemain dengan paling banyak manager pilih bahkan dijadikan  kapten untuk poin yang berganda. Tak cuma dia, banyak manager yang  berharap dengan Sterling, DeBruyne, Sane, David Silva, Mahrez, Son,  Eriksen, Sanchez, Dele Alli, Pascal Gross, Richarlison, Doucoure, Zaha,  Milivojevic, Arnautovic, maupun Shaqiri.
Dari para gelandang berikut 5 pemain gelandang dengan poin terbanyak pada musim ini :
1. Salah (Liverpool)
2. Sterling (Man. City)
3. De Bruyne (Man. City)
4. Eriksen (Tot. Hotspurs)
5. Mahrez (Leicester)
Bagi para pemain gelandang memberikan assist pada pertandingan sangat  penting dan De Bryune (Man. City) merupakanpemain gelandang dengan  assist terbanyak yaitu 18 assist. Lalu yang memberikan gol terbanyak  sudah tentu Moh. Salah (Liverpool) dengan 32 gol pada musim ini.
Pada pemain penyerang merupakan pemain yang diharapkan para manager  untuk bisa memberikan poin yang luar biasa, dan penyerang ini merupakan  pemain yang bisa memutarkan balikan posisi poin permainan pada FPL ini.  Hal ini terbukti saat Kane yang terus memberikan poin diatas 15 dalam 3  game berturut-turut dengan aksi hattricknya secara beruntun, sehingga  para manager yang terlambat menggunakannya maka akan kehabisan poin. Tak  cuma itu Aguero dan Morata juga sempat hattrick sehingga dapat  menguntungkan manager untuk bisa mengejar ketinggalan poin mereka.
Berikut 5 pemain penyerang yang memberikan poin terbanyak pada musim ini :
1. Kane (Tot. Hotspurs)