Mohon tunggu...
breketex
breketex Mohon Tunggu... Karyawan Swasta -

Penulis yang suka dengan nonton naik nonton film bioskop, anime, drama, serial barat, bahkan kadang nonton sinetron atau sitkom Indo atau India.

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Pilihan

Deretan Single dan Album Baru K-Pop Oktober 2017

4 Oktober 2017   17:09 Diperbarui: 4 Oktober 2017   17:15 4966
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

September ceria sudah habis maka masuklah ke Oktober untuk memulai musim gugur di Korea. Berhubung sudah Oktober ada sudah beberapa grup band dan penyanyi solo yang sudah menjadwalkan keluarnya single dan album baru pada Oktober 2017. 

Setelah September kemarin banyak yang kembali ke panggung seperti Gfriend, BTS, EXO, BAP, NCT Dream, dan lainnya, pada bulan Oktober juga tidak kalah seru nya dengan beberapa grup band ternama yang akan kembali ke panggung. Berikut beberapa list 

foto : Soompi
foto : Soompi
Pada bulan Oktober ini jagoan utama JYP Entertaiment langsung turun yaitu Got7 yang akan kembali pada 10 Oktober mendatang. Tak hanya Got7, salah satu andalan JYP Entertainment yaitu Twice yang sukses bikin album dan berkeliling Jepang kali ini dia akan keluarkan album baru di Oktober ini juga.

foto : All Kpop
foto : All Kpop
Pada 10 Oktober juga Nu'Fest W dari Pledis Entertainment juga kembali. Walau tanpa Minhyun, mereka yakin bisa bekerja kembali setelah beberapa member Nu'Fest yang ikut dalam pencarian bakat Produce 101 sehingga Minhyun tergabung dalam Wanna One. Produser pun akan menunggu Minhyun satu setengah tahun lagi untuk bisa kembali bersama Nu'Fest. 

foto : All Kpop
foto : All Kpop
Selain itu, Highlight setelah keluarkan album di awal tahun ini dan dua single sudah keluar mereka akan kembali juga pada 16 Oktober ini. 

Lee Gikwang setelah solo nya yaitu "What you like" mereka langsung bekerja keras untuk masuk ke grup kembali dan mengeluarkan single terbaru Highlight. Mereka memilih 16 Oktober ini juga betepatan dengan debut mereka saat tahun 2009 saat masih tergabung dalam Beast. Mereka ingin mengenang juga sudah 8 tahun mereka bersama.

foto : Soompi
foto : Soompi
Selain Highlight ada juga BTOB dengan tanggal yang bertepatan akan kembali masuk tangga lagu. Setelah aksi solo mereka masing-masing dari Bulan April dengan nama "Piece of BTOB" akhirnya digabung menjadi album dan single terbaru dalam satu grup.
foto : All Kpop
foto : All Kpop
Dan terakhir dari saya adalah EXID yang akan kembali pada Oktober ini, dan kabar baiknya adalah dalam lagu barunya ini Solji ikut rekaman dan dia sudah bisa kembali setelah pada lagu sebelumnya "Night Rather than Day" yang Solji tidak dapat berpartisipasi apapun karena penyakit hypertyroid. Akan tetapi masih belum bisa dipastikan apakah Solji sudah bisa manggung bareng EXID selama masa promosi. 

foto : Soompi
foto : Soompi
Dari rentetan grup band yang akan masuk pada bulan Oktober ini kira-kira kalian sudah tak sabar menunggu?

-breketex-

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun