Apa yang saya sampaikan bisa saja diperdebatkan namun tulisan ini harus saya tegaskan justru mengajak masyarakat dan pelayan kesehatan untuk secara bersama-sama membangun pola hubungan yang saling menguntungkan dan menguatkan. Hubungan tersebut dibutuhkan karena RS sekuat apapun SDM dan Keuangannya membutuhkan ketenangan dari tekanan isu malpraktek dan masalah hukum lainnya, sedangkan Pasien membutuhkan ketenangan karena dilayani dengan jujur dan fair.
Salah satu artikel mengenai hubungan sebuah RS/Profesi Dokter dengan Pasien yang bisa disimpulkan karena kekhawatiran dari 2 pihak sebagai berikut:
http://m.kompas.com/health/read/2013/12/02/1538185/production/profile/www.kompasiana.com.
Tetap semangat!
Ando Sinaga
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H