Selain ketiga jenis masker alami tersebut, perlu diingat pula bahwa Anda harus menghindari beberapa jenis pakaian ketat yang dapat menyebabkan gesekan di ketiak. Gesekan antara ketiak dengan kain dari pakaian yang ketat ini dalam jangka panjang dapat menyebabkan kulit ketiak menggelap. Cara dan tips di atas akan menjadi efektif apabila dilakukan secara teratur untuk dapat menikmati hasil yang cepat dan aman.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!