Mohon tunggu...
Ruang Berbagi
Ruang Berbagi Mohon Tunggu... Dosen - 🌱

Menulis untuk berbagi pada yang memerlukan. Bersyukur atas dua juta tayangan di Kompasiana karena sahabat semua :)

Selanjutnya

Tutup

Bola Pilihan

Ed Sheeran Sponsori Ipswich dan Harapan Baru Sponsor Bebas Judi di Liga Inggris

9 Mei 2021   14:58 Diperbarui: 9 Mei 2021   15:02 459
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Sponsor oleh pemusik, harapan baru sepak bola bebas judi?

Muculnya Ed Sheeran sebagai sponsor utama Ipswich Town memang suatu kabar gembira bagi pihak-pihak yang ingin sepak bola Inggris bebas dari sponsor judi. 

Akan tetapi, sangat berlebihan mengharapkan bahwa situasi akan segera berubah. Di tengah pandemi, pemasukan klub-klub besar pun menurun (tajam). Perusahaan judi masih jadi andalan bagi sebagian klub. 

Parlemen Inggris pun akan sangat berhati-hati membuat undang-undang baru yang mengatur lebih ketat perjudian sebagai sponsor tim olah raga. Tuntutan warga harus "didamaikan" dengan situasi ekonomi klub-klub yang amburadul diterpa pandemi.

Ed Sheeran dan Raffi Ahmad

Sekadar penutup ringan, Ed Sheeran bukan satu-satunya artis yang tertarik menjadi sponsor klub olahraga. Artis Raffi Ahmad belum lama ini juga mengakuisisi klub Divisi Liga 2 yang sebelumnya bernama Cilegon United FC.

RANS FC Raffi Ahmad - Kolase Wartakotalive.com/Tribunnews.com
RANS FC Raffi Ahmad - Kolase Wartakotalive.com/Tribunnews.com
Nama klub berubah jadi RANS FC Cilegon. Kepanjangannya Raffi Ahmad Nagita Slavina Cilegon Football Club. Wow keren! Sukses, ya untuk RANS FC :)

Saya dan kiranya juga pembaca mendukung para artis dan pemengaruh yang ingin ikut memajukan olahraga Indonesia. Syukur-syukur, nanti juga ada klub bulu tangkis yang diakuisisi atau didirikan para artis kita. 

Ehem...ehem...sebenarnya memajukan olahraga itu tugas utama pemerintah sih. Ups. Salam sehat selalu! 

Sumber: 1, 2 , 3 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun