Mohon tunggu...
Ruang Berbagi
Ruang Berbagi Mohon Tunggu... Dosen - 🌱

Menulis untuk berbagi pada yang memerlukan. Bersyukur atas dua juta tayangan di Kompasiana karena sahabat semua :)

Selanjutnya

Tutup

Bahasa Pilihan

"Merubah" Itu Salah!

19 Maret 2019   06:37 Diperbarui: 19 Maret 2019   06:39 116
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

berubah-ubah/ber*u*bah-u*bah/ v selalu berubah; berkali-kali berubah; tidak tetap: kemauannya ~ dari waktu ke waktu;

mengubah/meng*u*bah/ v 

1 menjadikan lain dari semula: timbul niatnya untuk ~ kebiasaan yang buruk itu; 

2 menukar bentuk (warna, rupa, dan sebagainya): operasi telah ~ hidungnya yang pesek menjadi agak mancung;

3 mengatur kembali: ~ susunan kalimat;~ kata mengingkari janji;

mengubahkan/meng*u*bah*kan/ v 1 mengubah untuk orang lain: ia ~ baju adiknya; 2 menyebabkan berubah;


memperubahkan (dengan)/mem*per*u*bah*kan (dengan)/ v memperlainkan (dari); memperbedakan (dari): ia ~ anak ini dengan anak lainnya;

Tidak ada "merubah"

Perhatikan bahwa tidak ada kata kerja "merubah" dalam daftar di atas. Yang ada adalah "mengubah"; "mengubahkan"; dan "memperubahkan".

Kekeliruan umum banyak orang, termasuk penulis dan wartawan serta narablog adalah alih-alih "mengubah", menggunakan bentuk keliru "merubah".

Mari kita berubah

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bahasa Selengkapnya
Lihat Bahasa Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun