Kita harus selalu menasihati anak-anak agar mereka tidak mau diberi label negatif oleh siapa pun. Kalau ada yang memberi cap atau label negatif, mereka harus membuktikan sebaliknya. Kalau ada yang mengatakan mereka pemalas, mereka harus bertindak sebaliknya: rajin. Kalau ada yang bilang mereka sulit diatur, mereka harus membuktikan sebaliknya agar pikiran negatif itu tidak terwujud dalam diri mereka.
Kita harus selalu ingat. Mantranya adalah, “Aku adalah apa yang aku pikirkan.”
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H