Sebelum acara dimulai, penulis sempat mewawancara konsul tenaga kerja , Bu Iroh Baroroh sebagai pihak penyelenggara acara. Menurut beliau, dimana maksud diadakan acara ini pada intinya kita ingin BMI Hong Kong mempunyai ketrampilan lebih dalam merawat Lansia . Karena banyak kondisi lansia dalam keadaan sakit yang mana harus ada perawat yang mengerti betul bagaimana menghadapi dan bersikap. Jangan sampai karena ketidak tahuan BMI, justru akan menambah parah penyakit si lansia tersebut. Dan harapannya, pilot project / angkatan pertama ini akan memberi image positive, agar mereka, JCCPA yang memang mengelola panti jompo dengan skala besar, tertarik untuk mengambil Tenaga Kerja Indonesia sebagai give care secara berlanjut, tutupnya.
[caption caption="Foto dokpri "]
Â
Biken 26/09/16 SW-HK
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H