Mohon tunggu...
Binti Munir
Binti Munir Mohon Tunggu... Guru - Guru dan penulis 45 antologi dan 3 buku solo

Penulis dengan nama Pena "Atiek Munir", yang memiliki hobi membaca, menulis, traveling dan memotret. Kadang bersemangat bila bertemu dengan orang-orang yg sefrekuensi. Kadang bisa bersemangat pula di saat sendirian.

Selanjutnya

Tutup

Hobby

Yang Perlu Dilakukan Terhadapnya (Renungan bagi Cat Lovers)

26 September 2024   13:39 Diperbarui: 26 September 2024   13:41 34
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Hobi. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Rawpixel

Melihat poin-poin di atas mungkin sangatlah rumit menjadi cat lovers. Maka dari itu sangatlah penting bagi seorang cat lovers untuk memikirkan kembali masak-masak saat ingin berniat memelihara kucing. Apalagi diperlukan biaya yang tidak sedikit.

Menjadi apapun jangan setengah-setengah. Begitupun menjadi cat lovers. Ingat saat kita akan mengadopsi kucing yang kita pelihara ia sudah menjadi bagian dari keluarga. 

Ia harus di beri kasih sayang yang tulus. Karena bagi mereka kita satu-satunya yang mereka punya. Alangkah baiknya seumur hidup kita bersamanya.

Lalu bagaimana dengan cara lovers yang tetap ingin memelihara tetapi keuangan minim?

Yang bisa dilakukan adalah stray feeding dengan memberi makan pada kucing liar di jalan. Bisa juga dengan mengikuti komunitas pecinta kucing. 

Yang terpenting bagi seorang cat lovers adalah bahagia menjadi orang yang selalu bersedekah dengan kucing dengan cara sederhana dan penuh keikhlasan. 

Sederhana karena hanya dengan beberapa potong ikan atau sisa makanan yang kita beri. Ikhlas saat cat lovers memberi tetapi tidak ada ucapan terimakasih karena kucing tidak bisa bicara. 

Bukankah "Setiap Kebaikan adalah Sedekah?"

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun