Nah, itu dia 4 alasan mengapa Gen Z memilih LinkedIn sebagai alternatif lain untuk mencari jodoh. Gimana, kalian tertarik mencobanya?
Kesimpulan: Tren pencarian jodoh di LinkedIn tidak hanya terkesan unik, tapi juga memunculkan beragam tanggapan. Apakah ini merupakan langkah maju perihal pencarian jodoh yang lebih aman dan terarah dalam dunia digital, ataukah malah justru mengaburkan batas profesionalisme?
Yuk, Kompasianer mari kita diskusi bersama..
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H