Ubi Cilembu berasal dari Desa Cilembu, Sumedang, Jawa Barat. Berbeda dari ubi jalar lainnya, kalau dibakar, ubi ini menghasilkan cairan berwarna keemasan yang lengket dan manis, sehingga ubi ini dikenal dengan ubi madu. Kalian sudah pernah mencobanya? Saya sendiri belum pernah mencobanya. He-he-he.
By the way, kami berencana mengolah lahan tani pada awal bulan November. Kami berharap pada bulan depan sudah turun hujan.
Semoga tulisan ini dapat menginpirasi kalian-mengganti sarapan pagi roti kemasan dengan ubi jalar rebus. Dan, semoga kalian mau menanam ubi jalar di pekarangan rumah kalian yang kosong.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H