Mohon tunggu...
Bill Wong
Bill Wong Mohon Tunggu... -

Penulis amatir yang ingin menulis sebanyak-banyaknya tentang Taneh Karo di Kompasiana

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Nama Hari-hari Karo dan Artinya

16 Maret 2011   03:47 Diperbarui: 26 Juni 2015   07:45 6872
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sosbud. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/Pesona Indonesia

8. ADITIA NAIK adalah hari yang baik, hari yang baik untuk melaksanakan semua pesta adat, bermufakat atau merencanakan kegiatan.

9. SUMANA SIWAH adalah hari kurang baik, hati-hati melakukan segala aktivitas, cocok berburu.

10. NGGARA SEPULUH adalah hari yang terik (panas), hati-hati dalam berbicara, jangan bersitegang suara, awas api, cocok membuat obat, berperang, buang sial, memasuki rumah baru, pesta perkawinan.

11. BUDAHA NGADEP adalah hari santai, hari yang baik, hari yang cocok untuk melaksanakan kegiatan pesta adat, bermufakat atau merencanakan kegiatan, mendatangi pihak kalimbubu, pesta perkawinan, membuka usaha, melamar pekerjaan.

12. BERAS PATI TANGKEP adalah hari baik, cocok menjumpai orang yang berpangkat, melamar kerja, pesta perkawinan, hari yang cocok untuk bersembah kepada yang kuasa.

13. CUKERA DUDU (LAU) adalah hari baik, pesta perkawinan, menanam pisang, mendatangi orang tua atau kalimbubu, memasuki rumah baru.

14. BELAH PURNAMA RAYA adalah hari, hari pesta raja, pesta untuk orang yang memiliki jabatan, guro-guro aron, mengantar anak kepihak kalimbubu

15. TULA adalah hari sial, cocok untuk membuka lahan pertanian, cocok menanam kelapa.

16. SUMA CEPIK adalah hari kurang baik, cocok untuk berburu.

17. NGGARA ENGGO TULA adalah hari yang baik untuk buang sial, membuat obat.

18. BUDAHA GOK adalah hari yang kurang baik, tapi hari ini dikenal sebagai hari padi

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun