Ini adalah salah satu tempat beribadah umat Budha dalam lokasi patung Budha tidur. Agama Budha merupakan salah satu agama tertua di dunia.
Ketika memotret altar doa ini , saya tidak menyangka bahwa hasilnya seolah - olah taplak meja berwarna biru itu berada di luar foto. Beruntung tepat di bagian atas pemujaan ada cahaya neon yang menerangi sekitar altar tersebut.
Jadilah foto ini untuk melengkapi parade foto WPC 10. Meskipun hasil pemotretan saya masih jauh dari standar, namun saya ingin berpartisipasi dalam WPC dan sekaligus belajar dan berbagi hasil jalan - jalan di wisata religi ini. Kritik dan saran sangat diharapkan.
Selamat menikmati foto foto lain di sini:
http://lifestyle.kompasiana.com/hobi/2012/06/23/weekly-photo-challenge-fine-art-photography
Salam hangat
Bidan Romana Tari
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H