Mohon tunggu...
RadarMowae
RadarMowae Mohon Tunggu... Wiraswasta - Wiraswasta

Penulis

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Cegah Bullying, MAN 1 Malteng dan Prodi BK Universitas Pattimura Jalin Kerja Sama & Tanda Tangan MoU

15 Juli 2023   13:06 Diperbarui: 15 Juli 2023   13:09 266
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Tampak perwakilan MAN 1 Malteng dan Prodi BK Unpatti Ambon;dokrpi

RM: Madrasah Aliyah Negeri 1 Maluku Tengah (MANSAMEGAH) Kamis 13 Juli 2023, melakukan penandatangan Nota Kesepahaman (MoU) dengan Prodi BK Unpatti.

Lewat rilis yang di Terima Radar Modal, pihak Masamegah diwakili langsung oleh Kepala MAN 1 Maluku Tengah Nurdin Nur Marasabessy, sedangkan pihak Prodi Bimbingan Konseling Universitas Pattimura di wakili oleh Sekretaris Prodi BK Rusnawati Ellis.

Nurdin Nur Marasabessy usai penandatangan MoU menjelaskan, tujuan dilakukannya MoU agar pihaknya lebih tercerahkan lagi guna mencegah  Bullying di lingkungan Madrasah.

Sementara itu Rusnawati Ellis selaku perwakilan BK Unpatti menyampaikan bahwa,
Gerakan anti bullying sudah menjadi salah satu konsen pihaknya, mengingat  tingkat bullying di sekolah/ madrasah dewasa ini sudah berada dalam tahap yang cukup memprihatinkan.

Tampak perwakilan MAN 1 Malteng dan Prodi BK Unpatti Ambon;dokrpi
Tampak perwakilan MAN 1 Malteng dan Prodi BK Unpatti Ambon;dokrpi

Kegiatan ini berlangsung di gedung MDC Mansamegah. Turut hadir para Wakil Kepala Madrasah, perwakilan guru, OSIS dan Siswa.

Prodi BK Unpatti juga  memberikan penyuluhan bahaya Bullying kepada para siswa dan guru yang disampaikan oleh salah satu dosen BK Unpatti yaitu
Sawal Mahaly. *RM*

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun