Mohon tunggu...
Beni Guntarman
Beni Guntarman Mohon Tunggu... Swasta -

Sekedar belajar membuka mata, hati, dan pikiran tentang apa yang terjadi di sekitar.

Selanjutnya

Tutup

Puisi

(Puisi) Manusia Bebas

21 Februari 2016   11:07 Diperbarui: 21 Februari 2016   16:43 87
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

[caption caption="Sumber Ilustrasi: http://www.wowkeren.com/images/news/00031322.jpg"][/caption]Di alam kebebasan hidup yang kian berkembang

manusia dan hewan seakan saling berebut sorga dunia

hewan-hewan hidup dan kawin menuruti nalurinya

dan ia mampu membedakan yang mana lawan jenisnya

 

Sementara manusia hidup mempertaruhkan akalnya

kebebasan diartikan sebagai hidup tiada aturan yang hakiki

tiada hambatan baginya memperturutkan kehendaknya

lelaki dan wanita kawin dengan sesama jenisnya

 

Alam kebebasan hidup yang kian merimba

manusia menyimpan akal sehatnya di telapak kakinya

sementara hewan liar yang kian terdesak hidupnya

dengan nalurinya mampu membaca kehendak-Nya

 

Dia manusia bebas yang malu belajar dari hewan

manusia yang bebas memperturutkan nafsu hewaniahnya

bangga menjadi manusia modern yang serba bebas

meski derajat hidupnya tak lebih dari hewan!

 

******

Batam, 2016.

 

 

Sumber Ilustrasi

Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun