Mohon tunggu...
Been Suyat Syam
Been Suyat Syam Mohon Tunggu... -

aku benci kemungkaran meski aku juga tak bedanya dengan mereka

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Islam, Kristen di Lengkong Wetan BSD Tangerang Selatan

25 April 2013   12:39 Diperbarui: 24 Juni 2015   14:37 351
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sosbud. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/Pesona Indonesia

Hidup bermasyarakat dalam kerukunan, kedamaian, dan ketentraman merupakan cita-cita kita semua sebagai pemenuhan kebutuhan psikologi. Memang bukah hal yang baru dalam teori ilmu sosial, di mana manusia memiliki tingkatan tertentu dalam pemenuhan kebutuhannya. sebut saja misalnya menurut Maslow, kebutuhan utama manusia adalah rasa aman, setelah rasa aman didapatkan kemudian menyusullah kebutuhan-kebutuhan berikutnya.

Lengkong wetan merupakan daerang pedalaman yang berada di daerah Tangerang Selatan BSD. Tidak jauh dari kantor Polisi Sektor (POLSEK) Serpong. Tepatnya di RT 09 RW 04, di mana masyrakatnya beragama Islam namun tidak jarang pula masyarakat setempat yang memeluk agama Kristen. Terbukti dalam satu daerah terdapat Masji Nurul Iman tempat peribadatan umat islam dan pesantren Al-Husainy yang berdekatan pula dengan masjid tersebut. Bagi masyarakat setempat yang memluk agama Kristen mereka juga mempunyai Gereja sebgai tempat peribadatan. antara masji dan pesantren serta gereja itu dapat dibilang berdekatan.

Ada yang menarik jika diperhatikan keseharian masyarakat di Lengkong tersebut. mereka hidup rukun dan damai. bahkan warga yang berdekatan rumahnya dan mempunyai keyakinan yang berbeda mereka, tidak jarang saling membantu dan terlibat dalam kebudayaan masing adat.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun