Mohon tunggu...
Bayu Osborne
Bayu Osborne Mohon Tunggu... Jurnalis - 𝗖𝗼𝗻𝘁𝗲𝗻𝘁 𝗪𝗿𝗶𝘁𝗲𝗿

Jangan menulis berdasarkan hal yang lagi viral saja, akan tetapi mulailah untuk menjadi seorang penulis yang memiliki ciri khas dengan menghasilkan berita eksklusif yang tidak dimiliki oleh penulis lainnya.

Selanjutnya

Tutup

Foodie

Usung Konsep Etnik Flores, Kopi Bajawa Flores NTT Kini Hadir di Tebet

15 November 2021   21:40 Diperbarui: 15 November 2021   21:55 2266
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) tak sekedarkan menyuguhkan keindahan alamnya saja. Namun, cita rasa dari biji kopi daerah tersebut sudah tak bisa dihiraukan dengan yang lain.

Terlihat dari ujung timur hingga ujung barat masing-masing daerah memiliki ciri khas dari bihi kopinya. Bahkan kopi asal Flores ini bisa menjadi salah satu pilihan untuk kamu yang ingin berbisnis kedai kopi saat ini.

Seperti yang terlihat sebuah kedai kopi yang berada di kawasan Tebet, Jakarta Selatan.

Memiliki nama Kopi Bajawa Flores NTT, tempat ini menjadi salah satu perkumpulannya warga Flores yang merantau di Jakarta.

Kopi Banjawa menawarkan suasana kopi yang bebeda dengan yang lain, yakni anda akan dibawa ke suasana di Flores dan disuguhkan beberapa kain cantik dari daerah tersebut.

Tak hanya hard selling saja, kedai kopi ini dikabarkan akan menyisihkan 20% profit pendapatannya untuk mendukung anak-anak yang berada di Nusa Tenggara Timur (NTT) dalam menempuh pendidikan dan kehidupan yang lebih baik.

"Kami juga disini mendukung anak-anak NTT untuk menempuh pendidikan dan kehidupan yang lebih baik hingga pelosok di NTT" ujar David selaku owner Kopi Bajawa Flores NTT.

"Disini juga banyak kain tenun yang di produksi oleh Mama-Mama NTT. Jadi kita support UKM dari NTT dan kita pasarkan disini. Jadi sekalian memperkenalkan juga membantu mereka," tegasnya.


Menurut David, meski ditengah kondisi pandemi, bisnis kopi akan tetap bertahan.

"Kalau untuk masalah ngopi sekarang sudah menjadi lifestyle, tidak melihat itu pria atau wanita. Jadi, walaupun adanya pandemi saat ini tidak mengurangi orang untuk berhenti ngopi," tambahnya.

Terlebih, David menceritakan alasan kenapa ia memilih nama Kopi Bajawa sebagai tempat usaha yang ia kembangkan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun