Mohon tunggu...
Bayu Wibisana Gatubima
Bayu Wibisana Gatubima Mohon Tunggu... Tentara - Komunikasi Sosial

Saya suka menulis, dan sangat tertarik dengan Kompasiana, yang begitu bagus dan banyak disukai orang

Selanjutnya

Tutup

Halo Lokal

Para Babinsa Koramil 04/Simpang Empat Hadiri dalam Musrenbang Desa Surbakti

30 Oktober 2024   13:32 Diperbarui: 30 Oktober 2024   13:39 52
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Dok Babinsa Koramil 04/SE Kodim 0205/TK 30102024 Komsos dan hadiri Musrenbang 2025 Desa Surbakti Kec. Simpang Empat Kab. Karo-Sumut

Tanah Karo. Rabu 30/10/2024. Pelaksanaan Musrenbang (Musyawarah Perencanaan Pembangunan) adalah agenda kegiatan pemeritah tahunan, dalam kegiatan ini  antara Pemerintah Kecamatan Perangkat Desa, BPD, Babinsa dan warga bertemu untuk diskusi masalah yang sedang dihadapi mserta bagaiman mengatasinya, menetapkan rencana pembangunan desa juga saling bertukar informasi untuk kemajuan desa, 

selanjutnya setelah rencana tersusun maka diusulkan kepada ke Badan Perencanaan dalam hal ini BAPPEDA, perencaan tersebut dikelompokan sesuai urusan dan peruntukan dana anggaran pembangunan tahun kedepan.

Dok Babinsa Koramil 04/SE Kodim 0205/TK 30102024 Komsos dan hadiri Musrenbang 2025 Desa Surbakti Kec. Simpang Empat Kab. Karo-Sumut
Dok Babinsa Koramil 04/SE Kodim 0205/TK 30102024 Komsos dan hadiri Musrenbang 2025 Desa Surbakti Kec. Simpang Empat Kab. Karo-Sumut

Pada hari ini (30/10) Serma Martua Sihombing dan sertu Jemmy Rombe Lambaran para Babinsa Koramil 04/Simpang Empat jajaran Kodim 0205/Tanah Karo sesuai perintah Danramil Kapetn Czi Menson Tarigan agar melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) sambil menghadiri pelaksanaan Musrenbang  Desa Surbakti Kecamatan Simpang Empat Kabupaten Karo-Sumut, bertempat di Jambur / Balai Desa Jl. Kuta Surbakti, 

hadir dalam kegiatan tersebut  Sekcam Simpang Empat Bapak Hagana Milala, Pjs. Kepala Desa Surbakti Bapak Mahlon Surbakti beserta perangkat desa, para Babinsa Koraml 04/Simpang Empat, Ketua BPD Surbakti Ibu Novianti Beru Sinulingga, Tokoh Agama Bapak Romanson Ginting, Pendamping Lokal Desa Surbakti Bapak Mitra Pinem dan Masyarakat Warga Desa Surbakti.

Dok Babinsa Koramil 04/SE Kodim 0205/TK 30102024 Komsos dan hadiri Musrenbang 2025 Desa Surbakti Kec. Simpang Empat Kab. Karo-Sumut
Dok Babinsa Koramil 04/SE Kodim 0205/TK 30102024 Komsos dan hadiri Musrenbang 2025 Desa Surbakti Kec. Simpang Empat Kab. Karo-Sumut

Serma Martua Sihombing memberikan keterangan tentang kegiatan yang dihadirinya bahwa "Saya sebagai Babinsa harus dan wajib mengetahui adanya rencana pembangunan di desa binaan masing-masing,  sehingga kehadiran Babinsa ditengah-tengah masuyarakat bisa menjadikan solusi serta bisa membantu warga maupun Perangkat Desa dalam menentukan langkah untuk menyelesaikan masalah, mengantisipasi timbulnya masalah dan merencakan pembangunan desa untuk kesejahteraan warga", ungkapnya Bang Hombing.

Dok Babinsa Koramil 04/SE Kodim 0205/TK 30102024 Komsos dan hadiri Musrenbang 2025 Desa Surbakti Kec. Simpang Empat Kab. Karo-Sumut
Dok Babinsa Koramil 04/SE Kodim 0205/TK 30102024 Komsos dan hadiri Musrenbang 2025 Desa Surbakti Kec. Simpang Empat Kab. Karo-Sumut

Lanjutnya lagi bang hombing menuturkan notulen Musrenbang Deas Surbakti sebagai berikut Pembuatan Sumur Bor termasuk mesin pompa dan pembelian tangki air, Rehab kamar mandi umum, Pemberian BLT akan dimaksimalkan, perehaban Bangunan Posyandu, melanjutkan pembangunan jalan lingkar pancur pitu, Pembuatan parit belakang rumah page, Ppeningkatan pembelian susu untuk anak - anak Balita dalam rangka mencegah stunting, serta pembelian Alat Olahraga untu masyarakat terutama generasi muda", pungkasnya Bang Hombing.

Dok Babinsa Koramil 04/SE Kodim 0205/TK 30102024 Komsos dan hadiri Musrenbang 2025 Desa Surbakti Kec. Simpang Empat Kab. Karo-Sumut
Dok Babinsa Koramil 04/SE Kodim 0205/TK 30102024 Komsos dan hadiri Musrenbang 2025 Desa Surbakti Kec. Simpang Empat Kab. Karo-Sumut

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Halo Lokal Selengkapnya
Lihat Halo Lokal Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun