Mohon tunggu...
Basril Tarigan
Basril Tarigan Mohon Tunggu... Tutor - Simple writer, big dreams.

Simple writer, big dreams.

Selanjutnya

Tutup

Foodie

Tugu Kol Berastagi, Simak Jenis Sayur dan Buah menJadi Ikon Kota di Indonesia.

10 April 2019   17:35 Diperbarui: 10 April 2019   23:16 375
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Foto Tugu Kol di Berastagi, sumber foto : diannangin.blogspot.com

Indonesia dikenal sebagai negara agraris. Kehidupan bertani sudah mendarah daging bagi masyarakat Indonesia. Bahkan ibu kota sebagai simbol wajah negara ikut menegaskannya melaui Tugu Tani.

Mengingat Indonesia memiliki wilayah yang sangat luas dan berbagai pulau meyebabkan hasil pertanian bermacam-macam. Beberapa daerah di Indonesia  memiliki buah dan sayuran khas. Tak jarang juga buah dan sayuran menjadi ikon daerah yang diikuti dengan pendirian tugu hasil pertanian di bundaran jalan utama atau tempat yang ramai dikunjungi.

Alasan pembangunan tugu buah atau sayuran dikarenakan hasil alam yang memiliki nilai sejarah dan juga mempercantik lingkungan. Berikut adalah beberapa daerah di Indonesia yang dihiasi oleh tugu buah dan sayuran lokal kebanggaan.

1.Tugu Padi, Karawang

Sumber foto: instagram.com/summareconkarawang
Sumber foto: instagram.com/summareconkarawang

2. Tugu Kol, Berastagi

Sumber foto: galeriwisata.wordpress.com
Sumber foto: galeriwisata.wordpress.com

3. Tugu Jeruk, Tongkoh-Berastagi dan Tebas

Sumber foto: ombolot.wordpress.com
Sumber foto: ombolot.wordpress.com

Tugu Jeruk manis di Tongkoh-Berastagi

Tugu Limau di jalan raya Tebas | htntebas.blogspot.com
Tugu Limau di jalan raya Tebas | htntebas.blogspot.com

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun