Mohon tunggu...
Kang Im
Kang Im Mohon Tunggu... Human Resources - Penulis lepas

Praktisi dan Penggiat Kesehatan Holistic

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Kesadaran Intelektual

18 Oktober 2024   07:00 Diperbarui: 18 Oktober 2024   07:02 75
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kesadaran Intelektual adalah konsep tentang mengetahui, memahami, dan menyadari peristiwa atau terhadap sesuatu dengan berakal dan berpikiran jernih berdasarkan ilmu pengetahuan

Kesadaran intelektual adalah awal dari munculnya sebuah pikiran yang mengawali adanya peradaban manusia.

Daya nalar yang dimiliki manusia menjadi instrument untuk mengamati, menganalisa, memunculkan hipotesa, mengujinya dan membuat konklusi tentangnya. 

Dari proses tersebut menghasilkan teori-teori  rumus, dan konstanta yang menjadi pegangan manusia ketika akan berbuat atau menghasilkan sesuatu.

Kesadaran intelektual bisa diupload dari diri manusia ketika seseorang mampu untuk melihat diri sendiri ( look inside )  atau dalam istilah lain bisa sebut dengan taffakur, merenung, ponder, atau sebutan lain yang merefleksikan aktivitas manusia yang mengarah kepada berfikir dan memaknai.

Dengan kesadaran intelektual manusia bisa menghasilkan sesuatu yang ide ataupun pemikiran yang positif dan bermanfaat.

Beberapa contoh dan tokoh ketika kesadaran intelektual mampu berkonstribusi untuk memunculkan ide brilliant dan tercatat dalam sejarah, seperti :

1. Zaman Yunani Kuno

     Ketika awal mulanya muncul pemikiran terkait hal-hal berbau filsafat yang memunculkan tokoh-tokoh generasi Socrates, Aristoteles, Plato, Archimidess,dsb.

2. Zaman Keemasan Islam dimana tokoh pemikiran islam memberi warna peradaban baru dalam kehidupan manusia dengan tokoh seperti Aljabar, Ibnu Sina. Al Ghazali, dsb.

3. Era pemikiran jaman abad 19 dalam hal peletakan dasar ilmu pengetahuan sekarangseperti Newton,Einstein, Rutherford, Edington, Thomas Alfa Edison, dsb.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun