Mohon tunggu...
Muh. Ruslim Akbar
Muh. Ruslim Akbar Mohon Tunggu... Akuntan - Instagram @muhruslimakbar

Menulis untuk mengekalkan jiwa

Selanjutnya

Tutup

Bola Artikel Utama

Hal-hal yang Membuat Adu Penalti Selalu Menarik

18 Juli 2021   14:09 Diperbarui: 19 Juli 2021   21:15 1788
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kiper Italia Gianluigi Donnarumma (kanan) dan rekan setimnya berselebrasi setelah menjuarai Euro 2020 antara Italia vs Inggris di Stadion Wembley di London pada 12 Juli 2021 lewat adu penalti. (Foto: AFP/LAURENCE GRIFFITHS via kompas.com)

Toh, sepakbola terkadang bukan hanya soal 11 pemain di lapangan. Sepakbola juga merupakan identitas suatu negara, ras, dan agama.

7. Ketegangan penonton di rumah

Sebagai penikmat sepakbola Eropa, menikmati pertandingan tentu saja hanya bisa saya saksikan melalui layar televisi ditemani segelas kopi dan cemilan untuk menambah suasana, sebab biaya untuk ke Eropa itu tidak murah bagi golongan menengah seperti saya. 

Jika tim kesayangan saya mesti melanjutkan pertandingan lewat adu penalti, maka saya pun ikut merasakan atmosfer ketegangan dari para pemain, pelatih dan penonton yang hadir langsung di stadion. 

Dan itu adalah perasaan ketegangan yang luar biasa, yang hanya bisa saya rasakan ketika saya menonton sepakbola dan tim kesayangan saya mesti melakukan tendangan adu penalti.

Pada akhirnya menonton sepakbola itu bukan hanya soal menang kalah. Banyak hal menarik yang bisa kita saksikan dan rasakan dalam setiap pertandingan. 

Dan, drama adu penalti merupakan salah satu bagian dari sepakbola yang mampu membuat jantung para penonton seperti saya merasakan hal yang luar biasa, dan saya menikmatinya. Salam olahraga.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun