Mohon tunggu...
Helmi Abu Bakar elLangkawi
Helmi Abu Bakar elLangkawi Mohon Tunggu... Penulis - Pengiat Sosial Kegamaan dan Esais di berbagai Media serta Pendidik di Lembaga Pendidikan Islam

Khairunnas Affa' linnas

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Indahnya Secangkir Kopi Dhuha: Kebersamaan Panwaslih dengan KIP Pidie Jaya

4 November 2024   11:42 Diperbarui: 4 November 2024   12:42 107
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Momen kobar dhuha ini bukan sekadar waktu minum kopi bersama. Ini adalah momen kebersamaan yang memperkuat hubungan sosial dan mencerminkan nilai-nilai ketulusan dalam menjalankan tugas. Kopi dhuha yang mereka nikmati di Gedung Tgk Chik Pante Geulima adalah simbol dari nilai kesederhanaan, kebersamaan, dan komitmen yang tinggi dalam menjalankan amanah sebagai penyelenggara dan pengawas pemilu. Kobar dhuha ini mengingatkan mereka bahwa dalam kesederhanaan, ada kekuatan yang mengikat mereka dalam satu tujuan besar. Marilah kita sukseskan Pilkada dengan semangat kebersamaan.

Wallahu Muwaffiq Ila Aqwamith Thariq

Gedung Sorlip Tgk Chik Pante Geulima, Dhuha Senin , 4 November 2024

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun