Mohon tunggu...
Helmi Abu Bakar elLangkawi
Helmi Abu Bakar elLangkawi Mohon Tunggu... Penulis - Pengiat Sosial Kegamaan dan Esais di berbagai Media serta Pendidik di Lembaga Pendidikan Islam

Khairunnas Affa' linnas

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Dhiaa Mardhiaa: Mondok Sambil kuliah di IAI Al-Aziziyah Samalanga Impian Kaum Millenial

3 Agustus 2023   22:19 Diperbarui: 4 Agustus 2023   00:28 342
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Presiden Jokowi Tanda Tangani Pembangunan IAIA Samalanga facebook.com/helmi.allangkawi

facebook.com/helmi.allangkawi
facebook.com/helmi.allangkawi

Dhiaa panggilan akrabnya menyebutkan kebanggaan tersendiri menjadi mahasiswa sambil mondok di Dayah MUDI Samalanga bahkan fenomena ini jadi nge-trend di kalangan Millenial terlebih menjadi mahasiswi di Institut Agama Islam (IAI) Al-Aziziyah Samalanga, Bireuen.

facebook.com/helmi.allangkawi
facebook.com/helmi.allangkawi

"Masuk Dayah MUDI Samalanga dengan tes yang ketat termasuk di IAIA Samalanga, era Millenial seperti saat ini pilih Dayah plus kampus untuk menuntut ilmu seperti di Kota Santri Samalanga tentunya keinginan kebanyakan generasi Millenial," sambungnya.

facebook.com/helmi.allangkawi
facebook.com/helmi.allangkawi

Putri kelahiran Tiba Raya itu menjelaskan berdasarkan catatan kampus yang didirikan Abu MUDI itu lahir tahun 2003 dengan nama STAI Al-Aziziyah dan berubah status menjadi IAI Al-Aziziyah Samalanga tahun 2013.

facebook.com/helmi.allangkawi
facebook.com/helmi.allangkawi

" IAIA Samalanga mencatat sejarah baru di jajaran Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Swasta (PTKIS). Pasalnya, kampus yang didirikan Mustasyar PBNU Syekh Hasanoel Basri HG (Abu MUDI) awal 2003 silam itu kini membuka Program Pascasarjana (PPs) perdana Prodi Komunikasi Penyiaran Islam (KPI) pertengahan Muharram 1444 H (2022)," paparnya.

facebook.com/helmi.allangkawi
facebook.com/helmi.allangkawi

Pesan Dhiaa kepada generasi Millenial untuk tidak melupakan menuntut ilmu terlebih ilmu agama disamping belajar ilmu umum terlebih tidak sedikit rintangan dan hambatan dalam berjihad meraih ridha ilaihi dalam menuntut ilmu era digital ini.

Al-Mursyid Abu MUDI Pendiri IAI Al-Aziziyah Samalanga facebook.com/helmi.allangkawi
Al-Mursyid Abu MUDI Pendiri IAI Al-Aziziyah Samalanga facebook.com/helmi.allangkawi

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun