Pada saat prosesi tersebut aroma dupa dan stanggi sangat menyengat disertai sesaji. Dan pada saat proses tersebut sang penari dikendalikan oleh arwah yang mengisi boneka tersebut. Proses ini berakhir ketika sang penari sudah menyemburkan air yang sudah diisi doa dan ritual sebagai wahana permintaan hujan.Â
Seni tradisi yang ada dan tumbuh dimasyarakat harus kita jaga dan dilestarikan sebagai bagian Kebudayaan bangsa ini. Jangan sampai kebudayaan yang adiluhur ini punah karena kita tidak melestarikan sehingga generasi mendatang hanya melihat catatan tanpa pernah melihat wujudnya.Â
(KBC-54|Kompasianer Brebes Jateng|)Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H