Mohon tunggu...
Bang Aswi
Bang Aswi Mohon Tunggu... Full Time Blogger - Blogger Bandung | Kompasianer Bandung

Seorang penggila olahraga, tukang ulin, dan desainer yang menggemari dunia kepenulisan. Aktif sebagai pengurus #BloggerBDG dan konsultan marketing digital | Kontak: bangaswi@yahoo.com | T/IG: @bangaswi ... ^_^

Selanjutnya

Tutup

Travel Story Pilihan

Abon Jambrong, Kuliner Khas Betawi yang Terlupakan

20 Januari 2016   16:24 Diperbarui: 20 Januari 2016   16:24 446
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Makanan khas Betawi ini bisa digunakan untuk teman nasi uduk, bubur, lontong sayur, mie instan, nasi goreng, atau bahkan hanya nasi putih saja. Dengan wadah yang jauh lebih modern dibanding waktu awal memulai, Abon Jambrong Unia sudah bisa dipesan secara online. Dimulai sejak Idul Fitri 2014, usaha yang dimulai dengan modal taksampai dua juta rupiah, akhirnya bisa menjual hingga seribu pak hanya dalam lima minggu. Jangan heran kalau saat ini produk Abon Jambrong Unia sudah sampai ke Aceh, Medan, Bukittinggi, Padang, Pekanbaru, Jambi, Palembang, Bandar Lampung, kota-kota besar di Pulau Jawa-Kalimantan-Sulawesi, Madura, Denpasar, Lombok, dan bahkan sampai ke beberapa negara. Wow! Wajar saja, karena proses olahan jambrong karya mereka berdua memang diawasi dengan ketat. Mulai dari pembersihan, pemasakan, dan termasuk tanpa menggunakan MSG atau pengawet. Jadi, pada suhu kamar hanya kuat sampai satu bulan saja.

Sosok itu sendiri saat merasakannya bersama nasi yang hangat ... yummy! Rasa asin dan pedasnya berpadu pas. Begitu lumer di lidah. Makan pun menjadi lahap meski tanpa menggunakan teman lauknya yang lain. Tapi tentu saja dia lalu mencampurkannya dengan tempe dan kerupuk. Itu lauk yang harus ada pada menunya. Eh, tapi Nia dan Dana pun memperkenalkan produk lainnya yang juga menggoda selera, yaitu Sambal Jambrong Unia. Huahhh! Yang ini saja sudah ada dua varian rasa, yaitu original dan ekstrapedas. Pedasnya dijamin gak kuaaattt. Oh nooo! Dan benar saja ... sosok itu langsung membawa beberapa pak abon dan sambalnya buat dibawa ke rumah. Dijamin, sang belahan jiwa pasti suka. Cuma Rp25ribu per pak, kok! Kamu minat? Kalau iya, sila cari saja kata kunci Abon Jambrong Unia di mesin pencari. Dijamin tidak akan tersasar hehehe ... salam makaaan.[]

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun